Kepada seluruh alumni SMKN 10 Semarang, kami mengundang Anda untuk berpartisipasi dalam pendataan alumni sebagai bagian dari upaya mengukur keterserapan lulusan. Pendataan ini penting untuk meningkatkan kualitas pendidikan di sekolah serta memantau keberlanjutan karier, pendidikan, dan wirausaha para alumni. Kami..